
DATA KEJADIAN BENCANA :
Jenis Bencana/Kejadian : Asismen Senderan Bangunan/Musola Jebol
Hari/Tanggal Kejadian : Senin, 04 Desember 2023
Waktu Kejadian : 01:00 Wita
Lokasi Kejadian : Br. Dinas Bukit Tabuan, Desa Bukit, Kec. Karangasem, Kab. Karangasem
Penyebab Kejadian : Hujan deras
SUMBER INFORMASI :
Hari/Tanggal : Senin, 04 Desember 2023
Sumber Laporan : Wahyu Efendi (+6281338769xxx)
Waktu Pelaporan : 07:38 Wita
TINDAKAN/PENANGANAN :
Upaya : Kalaksa BPBD Karangasem dan Staf RR menuju ke lokasi kejadian untuk melakukan asismen dan pendataan dilokasi kejadian.
Tim Dilapangan : Kalaksa BPBD Karangasem, TRC BPBD Karangasem, Camat Karangasem dan jajaran staf Desa.
Mulai kegiatan Asismen: Senin, 04 Desember 2023 (Pukul 10:30 Wita)
Selesai kegiatan Asismen: Senin, 04 Desember 2023 (Pukul 11:10 wita)
KERUGIAN/ KERUSAKAN :
Senderan dengan tinggi 7 M dan Panjang 15 M dan Lebar 2 M
kerugian kurang lebih diperkirakan mencapai Rp.60.000.000
LAPORAN SINGKAT :
Pusdalops PB Karangasem mendapat laporan bahwa terjadi bencana Tanah Longsor yang mengakibatkan kerusakan dibagian senderan mushola Al-Fallah di dusun Bukit Tabuan
dengan Tinggi 7 M, Panjang 15 M dan Lebar 2 M Kalaksa BPBD Karangasem bersama Camat Karangasem beserta jajaran menuju lokasi untuk melakukan asismen dan pendataan dilokasi kejadian.
KENDALA DILAPANGAN :
Nihil
KEBUTUHAN MASYARAKAT TERDAMPAK :
Nihil
POTENSI ANCAMAN LAIN :
Antisipasi hujan susulan, longsor kemungkinan akan meluas.
Demikiian hasil asismen dilokasi yang bisa disampaikan, terimakasih